Selasa, 12 Juli 2011

INDAHNYA SUASANA PASAR TRADISIONAL

Pasar Tradisional adalah sebuah lokasi dimana banyak warga yang datang untuk menjual ataupun membeli barang barang kebutuhan pokok, sebuah tempat yang juga memiliki keindahan yang jarang bisa dinikmati oleh banyak orang. pasar tradisional memiliki daya tarik tersendiri bagi seorang individu, seperti kegiatan jual beli yang terjadi, atapun juga ekspresi yang bisa kita tangkap dari mereka yang berada atau berkegiatan didalam pasar tradisional. berikut adalah beberapa gambar yang saya ambil didalam pasar SOKARAJA, Banyumas.


















Tidak ada komentar:

Posting Komentar